Sinergi Ini merujuk pada keselarasan, koordinasi, dan kerja sama yang harmonis. Istilah ini mencerminkan kolaborasi yang harmonis dan terkoordinasi antara anggota kabinet untuk mencapai tujuan bersama dan mengoptimalkan hasil SDM dengan optimal. Harapannya kabinet sinergi dapat menciptakan dan merealisasikan semua rencana dan berkontribusi penuh dalam tri dharma perguruan tinggi serta dunia Informatika.
Menjadi Massa HMIF sebagai agen utama dalam pengembangan profesionalisme di kalangan mahasiswa informatika, menciptakan lingkungan yang mendukung pertumbuhan akademis dan keprofesian, serta berkontribusi pada kemajuan teknologi informasi di Itera.